Irjen Didik Agung Widjanarko, S.IK., M.H Pimpin Polda Sultra

Irjen Pol Didik Agung Widjanarko, S.IK., M.H
Irjen Pol Didik Agung Widjanarko, S.IK., M.H beserta ibu disambut dengan pedang pora

Polda Sultra di bawah kepemimpinan baru juga bertekad meningkatkan sinergi dengan seluruh unsur Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) demi menciptakan keamanan, ketertiban, dan kondusivitas wilayah Sulawesi Tenggara.

Dengan bekal pengalaman dan jaringan yang kuat, Irjen Didik optimistis dapat memperkuat peran Polda Sultra sebagai garda terdepan dalam penegakan hukum dan mendukung pembangunan daerah yang bersih serta berintegritas.

BACA JUGA:  Jalin Silaturahmi dengan Jurnalis, Kapolres Parepare: Kita Ini Seperti Keluarga Besar