Unismuh Makassar Tampil Bersama 118 Perguruan Tinggi di PIMNAS ke-37 UNAIR Surabaya

Tahun mendatang kepesertaan Unismuh Makassar akan terus ditingkatkan jumlahnya pada PIMNAS selanjutnya. Salah satu kebijakan yang akan ditempuh kampus dengan melakukan kompetisi antar prodi untuk menjaring mahasiswa yang dapat jadi peserta berkompetisi dalam PIMNAS.

Akan dibicarakan pada tingkat pimpinan Unismuh untuk mengkonversi nilai para mahasiswa yang ikut dalam lomba lomba dan mengukir prestasi pada skala nasional dan internasional.

Ditambahkan juga para mahasiswa yang berprestasi itu penulisan skripsi dikonversi dari prestasi yang telah dicapai.

PIMNAS ke-37 ini akan berlangsung mulai 14-19 Oktober 2024 di kampus UNAIR Surabaya. ***

BACA JUGA:  Mahasiswa KKNT Unhas Mengajar Bahasa Inggris di SMPN 4 Rumbia, Jeneponto