Prodi Magister Rekayasa Infrastruktur dan Lingkungan UNIFA Makassar Bikin Program Pengabdian Masyarakat

Anak-anak antusias dan senang mengikuti kegiatan ini. Mereka sesekali menjawab pertanyaan yang diajukan Muhammad Chaerul sebagai salah satu pemateri. Pengalaman anak-anak mengikuti kegiatan pengabdian masyarakat dari UNIFA ini, lantas dituangkan dalam bentuk tulisan. (*)

BACA JUGA:  Ketua PGRI Luwu Utara Temui Guru di Seko Pakai Motor Trail dan Alami Insiden Kecelakaan
br