Hampers Makassar: Melepaskan Kepenatan dengan Bermain Game

Hampers Makassar
Keluarga Besar Hampers Makassar

Pada acara game yang dikoordinir oleh Mahirah Fikriyah Fadli (admin Hampers Makassar), yang biasa dipanggil Dede, para peserta sangat riang gembira mengikuti acara game tersebut. Selain karena disediakan hadiah juga bonus uang. “Hadiah dan bonus itu mungkin tidak seberapa, tapi para peserta sangat bergembira menyambutnya,” demikian kata Dede.

Adanya kegiatan seperti ini diharapkan dapat terus diadakan karena dapat menjadi ajang silaturahmi para kru dan keluarga bisa menikmati suasana kekerabatan. Sehingga Hampers Makassar ke depan nya terus bisa berkembang dan melayani kebutuhan para customer yang membutuhkan buket untuk diberikan kepada kolega, teman, saudara dan relasi lainnya.(*)

(Citizen reporter, Fadli Andi Natsif)

BACA JUGA:  Drs.Basman Lantik Ketua-Ketua Bidang PGRI Kota Palopo, Ini Namanya