Dilarang Diet dan Pulang Cepat, Pesan Munafri di Peresmian Gereja Katedral Makassar

Di akhir sambutannya, Munafri menyelipkan candaan khas yang menggambarkan keramahan warga Makassar. Bahwa, di Kota Makassar ini, ada dua larangan.

Pertama, dilarang diet, karena makanan Makassar itu semuanya enak-enak. Kedua, dilarang pulang terlalu cepat. Di kota ini, tamu harus menikmati semilir angin Mammiri dan indahnya sunset di Pantai Losari,” tutupnya dengan senyum.

BACA JUGA:  Appi Pantau TPA Antang, Fokus Kurangi Tumpukan dan Benahi Akses Jalan